IQRO' - BACALAH

Master Of Tutorial

Cari

Home » » Ayat-Ayat Al-Qur'an Mengenai Keluarga, Keji, Khusu, Kiblat, Kitab Suci, Kurban

Ayat-Ayat Al-Qur'an Mengenai Keluarga, Keji, Khusu, Kiblat, Kitab Suci, Kurban

Bagian ke tiga belas (K1)
 بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم
surat al-Maa'un
Cari Ayat ?
Disunnatkan berpuasa pada waktu khatam dan mengundang keluarga dan teman-temannya, karena pada saat khatam al-Qur'an ini do'a akan dikabulkan. Disunatkan membaca takbir dari surat ad-Dhuha sampai akhir al-Qur'an, yakni membaca satu takbir diantara dua surat. Ketika sampai pada akhir surat tidak boleh langsung disambung dengan takbir, tetapi harus ada saktah (berhenti sejenak), disunatkan membaca do'a setelah khatam. Setelah khatam, disunatkan segera mengawali bacaan baru. Dari Ubay bin Ka'ab, bahwa Nabi saw. apabila selesai membaca Qul a'udzu bi Rabbin nas, beliau membuka lagi dari alhamdu (al-Fatihah) kemudian membaca dari awal surat al-Baqarah sampai ayat wa ulaa'ika humul muflihun (Q.S. Al-Baqarah:5) kemudian membaca do'a khatam, kemudian berdiri.
Postingan kali ini berisi indeks ayat-ayat al-Qur'an bertema: Kekayaan, perbuatan keji, hak dan kewajiban keluarga, kerabat, khamar, khianat, khusu', kiblat, kikir, egois, kitab suci, Allah Maha Kuasa, sekumpulan kuda perang, dan kurban.
 Klasifikasi ayat secara tematik ini berguna untuk kita :
  • Mengetahui letak ayat dan surat sesuai tema/kata kunci yang kita cari.
  • Mempermudah dalam mengambil kesimpulan.
  • Mempermudah dalam kita menyebarkan da'wah.

Metode Pencarian

  1. Carilah tema/kata kunci yang kita inginkan dengan mengurutkan pada abjad. Jika tema dimaksud adalah kata kerja, carilah dengan menggunakan kata dasar; misalnya hendak mencari tema "Berdagang" carilah kata "dagang" dalam abjad "D."
  2. Untuk mengetahui redaksi ayat dan terjemahannya, klik Al-Qur'an Online, (bisa di copy-paste).
surat Hud
Indeks Ayat-Ayat al-Qur'an Tematik,

                      ﺳُﺒْﺤَﺎﻧَﻚَ ﺍﻟﻠَّﻬُﻢَّ ﻭَﺑِﺤَﻤْﺪِﻙَ ﺃَﺷْﻬَﺪُ ﺃَﻥْ ﻻَ ﺇِﻟﻪَ ﺇِﻻَّ ﺃَﻧْﺖَ ﺃَﺳْﺘَﻐْﻔِﺮُﻙَ ﻭَﺃَﺗُﻮْﺏُ ﺇِﻟَﻴْﻚ                          “Maha suci Engkau ya Allah, dan segala puji bagi-Mu. Aku bersaksi bahwa tiada Tuhan melainkan Engkau. Aku mohon ampun dan bertaubat kepada-Mu.”
Semoga Bermanfaat.
Dirangkum dan diedit dari buku Klasifikasi Ayat Al-Qur'an. Muhammad Nuruddin Umar, Penerbit Al-Ikhlas, Surabaya. Terjemahan dalam Bahasa Arab berjudul Tafsilu Ayatil Qur'anil Hakim oleh Mohammed Fouad Abdel Bagui. Judul aslinya ialah LE KORAN ANALYSE.

sumber : jadipintar.com 

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas saran & kritiknya !!

Luas Lingkaran

MENGHITUNG LUAS LINGKARAN

Nilai jari-jari   = 

Terbaru

Lokasi Master of Tutorial

Anda Pengunjung ke :

Translate

Pengikut

Diberdayakan oleh Blogger.